Dormitory

Informasi Dormitory Sekolah Asrama Papua

About

Informasi Dormitory

Pendidikan bermutu & berkualitas bagi generasi Amungme, Kamoro dan 5 Suku kerabat lainnya di lingkungan Sekolah Asrama Taruna Papua menjadi ide dan visi dari YPL sebagai pengelolah SATP.

Perwujudan dari pendidikan bermutu dan berkualitas tidak hanya di dapat  anak –anak di sekolah tetapi juga di Asrama. Dengan system “Sekolah Berasrama” yang ada di SATP maka pelaksanaan akan pendidikan bermutu dan berkualitas menjadi wajib bagi setiap anak – anak.

Asrama dalam keberadaannya terus berkoordinasi dan komunikasi dalam mencari dan membuat kegiatan –kegiatan apa yang cocok dan berkualitas bagi anak – anak dengan satu tujuan untuk mencapai pendidikan bermutu dan berkualitas, oleh sebab itu pemberian diri dengan hati yang tulus dan iklas menjadi hal penting untuk membuat generasi ini menjadi generasi yang mampu berdiri sendiri dengan anak – anak didunia.

Program Unggulan

Program Unggulan

  • Kebersihan dan kerapian kamar
  • One line and Hand’s at back
  • Istrahat siang
  • Pendalaman materi
  • Perayaan ulang tahun setiap bulan
  • Ibadah pagi dan malam

Kegiatan Asrama

  • Pelaksanaan program kegiatan
  • Kerja mandiri (kebersihan, kerapian, kamar dan unit)
  • Ibadah pagi dan Malam
  • Penerapan budaya dan perilaku makan saat makan
  • Edukasi penggunaan (sandal, pembalut, toilet training cara mandi , cara makan yang baik dan benar, dll)
  • Kerja bhakti
  • Sharing time
  • Nonton bersama
  • Olahraga bersama
  • Perjamuan kasih bersama (5X Makan = Makan pagi, siang, & Malam serta snack pagi dan sore)
  • Pandamping anak bermasalah
  • Pendampingan jam istrahat (siang dan malam)
Kegiatan Asrama